GAMBARAN SELF CARE PADA PASIEN STROKE BERULANG DI POLI SYARAF RSU ANNA MEDIKA MADURA

Soffah, Humairatus (2022) GAMBARAN SELF CARE PADA PASIEN STROKE BERULANG DI POLI SYARAF RSU ANNA MEDIKA MADURA. Undergraduate thesis, STIKES NGUDIA HUSADA MADURA.

[thumbnail of 18142010108-2022-MANUSKRIP.pdf] Text
18142010108-2022-MANUSKRIP.pdf

Download (215kB)
[thumbnail of 18142010108-2022-MANUSKRIP-SUDAH-TURNITIN.pdf] Text
18142010108-2022-MANUSKRIP-SUDAH-TURNITIN.pdf

Download (6MB)

Abstract

ABSTRAK Stroke berulang merupakan serangan stroke yang terjadi dalam waktu kurang atau sama dengan tiga puluh hari pasca stroke pertama. Di poli syaraf RSU ANNA Medika Madura di dapatkan 25 pasien stroke berulang pada bulan Agustus 2022. Adapun Tujuan penelitian ini untuk Mengetahui Gambaran Self care Pada Pasien Stroke Berulang di Poli Syaraf RSU ANNA Medika Madura. Metode penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Variabel dalam penelitian ini adalah Self care. Sampel dalam penelitian ini adalah total populasi yaitu sebesar 25 responden.Penelitian ini menggunakan lembar kuisioner self care. Analisa data menggunakan distribusi frekuensi. Berdasarkanhasil penelitian didapatkan 48% memiliki self care partial yaitu sebanyak 12 pasien. Sehingga di gambarkan bahwa self care pada pasien stroke berulang di poli Syaraf RSU ANNA Medika Madura hampir setengah pasien memiliki kategori self care partial.. Berdasarkan hasil di atas disarankan bagi peneliti selanjutnya untuk meningkatkan lagi metode dalam penelitian gambaran self care ini akan tetapi penilaiannya dapat menggunakan FGD (focus group discussion), penyuluhan atau dengan metode yang lain yang lebih tepat untuk mengukur

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Self Care, Stroke Berulang
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: akbar aliyyul akbar
Date Deposited: 08 Aug 2023 04:01
Last Modified: 08 Aug 2023 04:01
URI: https://repository.stikesnhm.ac.id/id/eprint/1345

Actions (login required)

View Item View Item