ENTIFIKASI PENGETAHUAN PERAWATAN ORGAN REPRODUKSI REMAJA PASCA MENARCHE DI SMP TUNAS HARAPAN

Susanti, Didin (2023) ENTIFIKASI PENGETAHUAN PERAWATAN ORGAN REPRODUKSI REMAJA PASCA MENARCHE DI SMP TUNAS HARAPAN. Undergraduate thesis, STIKES NGUDIA HUSADA MADURA.

[thumbnail of 19153010008-2023-MANUSKRIP.pdf] Text
19153010008-2023-MANUSKRIP.pdf

Download (314kB)
[thumbnail of 19153010008-2023-MANUSKRIP-HASIL-TURNITIN.pdf] Text
19153010008-2023-MANUSKRIP-HASIL-TURNITIN.pdf

Download (9MB)

Abstract

ABSTRAK Pengetahuan perawatan kesehatan organ reproduksi sangatlah penting untuk remaja terutama remaja putri, karena pada saat usia remaja akan terjadi perkembangan yang sangat dinamis baik secara biologi maupun psikologi. Berdasarkan studi penelitian di SMP Tunas Harapan di desa Parseh Kec. Socah Kota Bangkalan didapatkan data bahwa jumlah siswi sebanyak 27 orang masih ditemukan remaja bagaimana merawat organ reproduksinya. Tujuan penelitian mengidentifikasi pengetahuan menstruasi dan pengetahuan perawatan dalam organ reproduksi pada remaja pasca menarche di Sekolah Menengah Pertama Tunas Harapan. Desain penelitian menggunakan deskriptif. Variabel independen pengetahuan menstruasi personal hygiene dan variabel dependen remaja. populasi 27 siswi dan jumlah sampel yang diambil yaitu 27 di SMP Tunas Harapan. Teknik sampel yang digunakan yakni non Probability Sampling, menggunakan uji statistic yakni distribusi frekuensi. Penelitian ini sudah di uji etik oleh tim KEPK STIKes Ngudia Husada Madura, No: 1745/KEPK/STIKES-NHM/EC/V/2023. Sebagian besar kurang sebanyak 16 orang (59,3%) dan hampir seluruhnya cukup sebanyak 11 orang (40,7) pada pengetahuan menstruasi dalam perawatan organ reproduksi pada remajadan pengetahuan perawatan organ reproduksi remaja pasca menarche di Sekolah Menengah Pertama Tunas Harapan. Upaya yang dilakukan yaitu memberikan edukasi terkait pengetahuan informasi menstruasi dan perawatan organ reproduksi yang baik dan benar pada remaja pasca menarche.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Menstruasi, Organ Reproduksi, Perawatan, Remaja
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: D4 Kebidanan
Depositing User: Dhany Fertri Elysia
Date Deposited: 18 Aug 2023 03:27
Last Modified: 18 Aug 2023 03:27
URI: https://repository.stikesnhm.ac.id/id/eprint/1405

Actions (login required)

View Item View Item