EFEKTIVITAS PROMOSI KESEHATAN TERHADAP PERILAKU IBU DALAM PENCEGAHAN STUNTINGBERDASARKAN TEORI PRECEDE-PROCEED (Studi di Desa Jaddih Kecamatan Socah, Kabupaten Bangkalan)

Alfan, Farid (2023) EFEKTIVITAS PROMOSI KESEHATAN TERHADAP PERILAKU IBU DALAM PENCEGAHAN STUNTINGBERDASARKAN TEORI PRECEDE-PROCEED (Studi di Desa Jaddih Kecamatan Socah, Kabupaten Bangkalan). Undergraduate thesis, STIKES NGUDIA HUSADA MADURA.

[thumbnail of 19142010048-2023-MANUSKRIP-HASIL-TURNITIN.pdf] Text
19142010048-2023-MANUSKRIP-HASIL-TURNITIN.pdf

Download (8MB)
[thumbnail of 19142010048-2023-MANUSKRIP.pdf] Text
19142010048-2023-MANUSKRIP.pdf

Download (445kB)

Abstract

Stunting merupakan kondisi ketika tubuh balita tidak mencapai panjang atau tinggi badan yang sesuai menurut usianya.Hasil studi pendahuluanpencegahan stunting didapatkan hasil kategori sangat kurang dengan pravelensi 20%, kategori kurang dengan pravelensi 40%. Tujuan penelitian untuk menganalisis perbedaan perilaku ibu antara sebelum dan sesudah diberikan video promosi kesehatan dan buku saku terhadap perilaku ibu dalam pencegahan stunting berdasarkan teori precede-proceed di Desa Jaddih. Penelitianiniadalahpenelitianpreexperimental designjenisone grup pretest and posttest design. Penelitiandilakukan di wilayah Desa JaddihKecamatanSocah, KabupatenBangkalan.Variabel independen adalah promosi kesehatan dengan media video dan buku saku, variabel dependen adalah perilaku ibu dalam pencegahan stunting.Sampel ibu yang memiliki anak balita usia 0-12 bulan. Besar sampel sebanyak 15 orang. Pengambilan subjek menggunakan metode simple random sampling Instrumen menggunakan kuesioner perilaku ibu. Analisa data menggunakan uji paired sampel t test karena data berdistribusi normal. Penelitian ini telah dilakukan uji Kelaikan Etik yang dilaksanakan oleh KEPK STIKES Ngudia Husada Madura. Hasil analisa data dengan uji paired sampel t test menunjukkan rata-rata/mean sebelum diberikan video promosi kesehatan dan buku saku sebesar 25,93 rata-rata/mean sesudah diberikan video promosi kesehatan dan buku saku sebesar 41,00, dan uji statistik didapatkan p-value = 0,000 artinya ada perbedaan sebelum sesudah diberikan video promosi kesehatan dan buku sakudalam pencegahan stunting. Saran penelitikepadaresponden untuk lebihperdulidalammelakukanpencegahan stunting denganmemanfaatkan video dan bukusaku yang diberikansebagai media informasi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Video Promosi Kesehatan, Buku Saku, Perilaku Ibu, Pencegahan Stunting.
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: akbar aliyyul akbar
Date Deposited: 13 Sep 2023 01:31
Last Modified: 13 Sep 2023 01:31
URI: https://repository.stikesnhm.ac.id/id/eprint/1484

Actions (login required)

View Item View Item