PENGARUH AKTIVITAS FISIK TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA PADA USIA PRODUKTIF

Bibit, Ari Fanjizki (2020) PENGARUH AKTIVITAS FISIK TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA PADA USIA PRODUKTIF. Diploma thesis, STIKes Ngudia Husada Madura.

[thumbnail of 5. 17134530007-2020-ABSTRAK-IN.pdf] Text
5. 17134530007-2020-ABSTRAK-IN.pdf

Download (190kB)

Abstract

Trigliserida adalah salah satu bentuk lemak yang diserap oleh usus yang berperan dalam transpor dan penyimpanan lemak. Langkah yang dapat diambil untuk mengatur kenormalan kadar trigliserida yaitu dengan mengubah pola gaya hidup dengan rajin berolahraga.Perubahan gaya hidup ini juga mampu dilakukan dengan pengaturan diet dan aktivitas fisik. Literature review ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh aktivitas fisik terhadap kadar trigliserida pada usia poduktif. Teknik sampling yang digunakan adalah dengan pengambilan literature review menggunakan 5 jurnal penelitian terpilih yang dilakukan Sumber data pada literature review ini yang didapat berupa artikel atau jurnal yang relevan dengan topik dicari dalam database pubmed dan google scholar dari bulan November 2019 sampai bulan Agustus 2020. Berdasarkan penelitian yang dilakukan literatur review didapatkan hasil yaitu pada usia produktifsebagian besar mengalami penurunan kadar trigliserida setelah melakukan aktifitas fisik. Pengurangan trigliserida yang signifikan terjadi pada pengeluaran energi latihan 1000-1200 kkal/minggu, namun pengeluaran energi ini tidak konsisten menurunkan kadar trigliserida.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Trigliserida, Aktifitas Fisik
Subjects: R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: D3 Analis Kesehatan
Depositing User: Dhany Fertri Elysia
Date Deposited: 22 Sep 2020 00:59
Last Modified: 22 Sep 2020 00:59
URI: https://repository.stikesnhm.ac.id/id/eprint/694

Actions (login required)

View Item View Item