PENGARUH PENGETAHUAN TERHADAP BANTUAN HIDUP DASAR (BHD) LITERATURE REVIEW

Hikmah, Ilman Aulia (2020) PENGARUH PENGETAHUAN TERHADAP BANTUAN HIDUP DASAR (BHD) LITERATURE REVIEW. Undergraduate thesis, STIKes Ngudia Husada Madura.

[thumbnail of 16142010104-2020-ABSTRAK INDONESIA.PDF.pdf] Text
16142010104-2020-ABSTRAK INDONESIA.PDF.pdf

Download (92kB)

Abstract

Bantuan hidup dasar (BHD) merupakan tindakan yang harus segera dilakukan dalam menangai korban yang mengalami henti jantung. Henti jantung bisa terjadi baik di luar rumah sakit atau di dalam rumah sakit. Tindakan ini meliputi melakukan pemeriksaan nadi karotis, mengecek sumbatan jalan nafas, memeriksa status pernafasan sampai dengan melakukan resusitasi jantung paru (RJP). Tindakan BHD bisa dilakukan oleh tenaga medis maupun tenaga non medis atau orang awam terlatih. Metode: Literatur Review dilakukan berdasarkan pemilihan topik, kemudian menuliskan kata kunci pengetahuan, Bantuan Hidup Dasar (BHD) . Sedangkan untuk jurnal bahasa inggris menggunakan kata kunci, Knowledge , Basic life support (BHD. Jurnal yang digunakan dalam literature review didapatkan melalui Google Scholar, pubmed, dan academia.edu. Hasil: edukasi setalah diberikan pengetahuan terhadap Bantuan Hidup Dasar (BHD) akan memberikan damkak positif terhadap tingkat pengetahuan warga . Diskusi: keberhasilan dalam tercapainya pelatihan bantuan hidup dasar yang dapat meningkatkan pengetahuan akan berdampak positif pada baik itu warga masyarakat, tenaga kesehatan dan siswa/siswi

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Penegetahuan, Bantuan Hidup Dasar (BHD)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Dhany Fertri Elysia
Date Deposited: 26 Oct 2020 03:01
Last Modified: 26 Oct 2020 03:01
URI: https://repository.stikesnhm.ac.id/id/eprint/707

Actions (login required)

View Item View Item